Kerjasama dengan TNI AL, Pemkab Kediri Gelar Serbuan Vaksin, Simak Persyaratannya
Ilustrasi Vaksin-Nataliya Vaitkevich-www.pexels.com
JAYATI KEDIRI- Dalam melaksanakan program percepatan vaksinasi, TNI AL bekerja sama dengan Pemkab Kediri melakukan serbuan vaksinasi covid-19.
Serbuan vaksinasi covid-19 yang akan diberikan merupakan vaksin dosis pertama.
(BACA JUGA:Baru Satu Menit Sudah Keluar? ini Saran dr. Dina Oktaviani Buat Para Pria yang Alami Permasalahan Ranjang)
Sebanyak 31.000 dosis vaksin akan diberikan kepada warga Kabupaten Kediri diatas usia 12 tahun.
Kegiatan ini akan dilaksanakan terpusat di Stadion Chandabirawa Pare pada tanggal 15 sampai 16 September 2021.
Selain itu kegiatan ini akan dilaksanakan serentak di 33 puskesma dan 2 pondok pesantren.
Pelaksanaan serbuan vaksinasi puskesmas Kab. Kediri--screenshoot instagram @mas.bup
(BACA JUGA:Agar Bercinta Jadi Berkah, Amalkan Doa ini Sebelum dan Sesudah Berhubungan Suami Istri)